Loading...
Logo TinLit
Read Story - Kamu
MENU
About Us  

Angga memerintah wajahnya. Aku menatapnya bingung. Tak seperti biasanya Angga begini. Saya memilih diam dan menunggu Angga tuk bicara lebih dulu. Jari jemarinya memainkan jari jemariku dengan gugup dan entah mengapa aku merasa seperti berhadapan dengan Angga yang berbeda.

"Ehem...." Sengaja aku berdehem, karena sudah sekitar lima menit suasana hening, dan entah kenapa lima menit itu rasanya begitu lama sekali. Angga kaget mendengar suara dehemanku.

"Hmm, maaf...maaf, Dit. Aku tak tahu harus berkata apa, tapi yang pasti aku ingin kamu tahu satu hal, bahwa aku sangat menyayangimu. Aku mungkin bingung saat ini. Aku bingung dan tak punya jawaban atas pertanyaanmu itu, saat ini," ucapAngga, masih sambil memainkan jari jemariku dengan gugup.

"Kamu saja bingung. Bagaimana dengan aku, Ngga? Sepertinya kita berdua sama-sama butuh waktu untuk berpikir. Terlebih lagi kamu, Ngga. Pikirkan baik-baik tentang perasaanmu yang sebenarnya. Bila sudah dapat jawaban, katakan padaku. Aku akan menerima apa pun jawabanmu. Apapun itu," ujarku kemudian. Kurengkuh balik jari jemari Angga yang sedikit gemetar. Aku tersenyun sambil menyentuh lembut pipinya, berusaha menenangkan jantung yang gundah. Aku tak pernah melihat Angga seperti ini.

"Tak apa, aku akan menunggu. Jangan khawatir. Kita jalani saja hari-hari kita seperti biasanya, oke. Ayo tersenyumlah. Jangan buat aku takut dengan diam terus seperti ini, Ngga. Mana Angga yang kukenal dulu. Yang selalu ceria dan jahil. Aku mau Angga yang itu,” ujarku sambil mencubit kedua pipinya dan tersenyum lebar, mencoba mencairkan suasana yang kaku. Angga akhirnya tertawa juga dan merangkul bahuku.

"Kamu memang adikku yang manis dan juga penuh pengertian. Terima kasih ya, Dit. Sabarlah sebentar ... sebentar saja!" Ujarnya pelan ditelingaku.

"Adik", gumanku dalam hati. Dia hanya menganggapku sebagai adik. Apa-apaan ini. Ah, Angga.

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
Nina and The Rivanos
10845      2720     12     
Romance
"Apa yang lebih indah dari cinta? Jawabannya cuma satu: persaudaraan." Di tahun kedua SMA-nya, Nina harus mencari kerja untuk membayar biaya sekolah. Ia sempat kesulitan. Tapi kemudian Raka -cowok yang menyukainya sejak masuk SMA- menyarankannya bekerja di Starlit, start-up yang bergerak di bidang penulisan. Mengikuti saran Raka, Nina pun melamar posisi sebagai penulis part-time. ...
Mimpi & Co.
2871      1567     4     
Fantasy
Ini kisah tentang mimpi yang menjelma nyata. Mimpi-mimpi yang datang ke kenyataan membantunya menemukan keberanian. Akankah keberaniannya menetap saat mimpinya berakhir?
Love Never Ends
12369      2684     20     
Romance
Lupakan dan lepaskan
Belahan Jiwa
531      361     4     
Short Story
Sebelum kamu bertanya tentang cinta padaku, tanyakan pada hatimu \"Sejauh mana aku memahami cinta?\"
Premium
Inisial J (500 Tahun Lagi Kita Bertemu) (Sudah Terbit / Open PO)
5075      1627     0     
Romance
Karena muak hidup dalam bayang kemiskinan dan selalu terhina akhirnya Jo terjerumus ke jalan kegelapan Penyelundupan barang mewah pembunuhan berkolusi dengan para politikus kotor dan segala jenis kejahatan di negara ini sudah pasti Jo terlibat di dalamnya Setelah menjalani perjodohan rumit dengan sahabat masa kecil yang telah lama berpisah itu akhirnya Nana menerima lamaran Jo tanpa mengetahui...
Ginger And Cinnamon
8096      1892     4     
Inspirational
Kisah Fiksi seorang wanita yang bernama Al-maratus sholihah. Menceritakan tentang kehidupan wanita yang kocak namun dibalik itu ia menyimpan kesedihan karena kisah keluarganya yang begitu berbeda dari kebanyakan orang pada umumnya itu membuat semua harapannya tak sesuai kenyataan.
Layar Surya
3869      1829     17     
Romance
Lokasi tersembunyi: panggung auditorium SMA Surya Cendekia di saat musim liburan, atau saat jam bimbel palsu. Pemeran: sejumlah remaja yang berkutat dengan ekspektasi, terutama Soya yang gagal memenuhi janji kepada orang tuanya! Gara-gara ini, Soya dipaksa mengabdikan seluruh waktunya untuk belajar. Namun, Teater Layar Surya justru menculiknya untuk menjadi peserta terakhir demi kuota ikut lomb...
Listen To My HeartBeat
638      396     1     
True Story
Perlahan kaki ku melangkah dilorong-lorong rumah sakit yang sunyi, hingga aku menuju ruangan ICU yang asing. Satu persatu ku lihat pasien dengan banyaknya alat yang terpasang. Semua tertidur pulas, hanya ada suara tik..tik..tik yang berasal dari mesin ventilator. Mata ku tertuju pada pasien bayi berkisar 7-10 bulan, ia tak berdaya yang dipandangi oleh sang ayah. Yap.. pasien-pasien yang baru saja...
Diary Ingin Cerita
3607      1753     558     
Fantasy
Nilam mengalami amnesia saat menjalani diklat pencinta alam. Begitu kondisi fisiknya pulih, memorinya pun kembali membaik. Namun, saat menemukan buku harian, Nilam menyadari masih ada sebagian ingatannya yang belum kembali. Tentang seorang lelaki spesial yang dia tidak ketahui siapa. Nilam pun mulai menelusuri petunjuk dari dalam buku harian, dan bertanya pada teman-teman terdekat untuk mendap...
Sosok Ayah
936      523     3     
Short Story
Luisa sayang Ayah. Tapi kenapa Ayah seakan-akan tidak mengindahkan keberadaanku? Ayah, cobalah bicara dan menatap Luisa. (Cerpen)